Home / Tips / Tips agar tampilan menu pada windows 2000, Xp lebih cepat

Tips agar tampilan menu pada windows 2000, Xp lebih cepat

jika kamu merasa tampilan menu pada windows kamu terasa lambat, khususnya windows 2000 atau windows xp, kamu bisa mengatasi dengan sedikit tips seperti di bawah.
caranya adalah.

masuk ke menu Run, melalui klik tombol start, lalu klik Run, kemudian ketik kata “regedit”
Belajar Komputer

kemudian ketik kata “regedit” lalau tekan oke, atau enter
Belajar Komputer
nanti akan muncul jendela Registry Editor seperti gambar di bawah ini, kalau sudah muncul klik tanda + pada folder HKEY_CURRENT_USER, lalau klik + pada Folder Control Panel, kemudian klik Folder Dekstop. Lalu cari pada jendela sebelah kanan cari tulisan “MenuShouwDelay” Klik kanan pada tulisan itu, lalu klik pilihan menu Modify.
Belajar Komputer
Setelah kamu klik pilihan Modify nanti akan muncul jendela seperti di bawah ini, ganti angka 400 menjadi 0, lalu klik Oke..
Belajar Komputer

Lalu exit dari jendela Registry Editor, kemudian rasakan…. tampilan menu akan lebih cepat dari sebelumnya

About admin

Check Also

Cara mengatasi kompatibilitas dokumen Microsoft Office

Untuk anda yang menggunakan komputer dengan spesifikasi yang kurang canggih, mungkin lebih menyukai menanamkan Microsoft …

3 comments

  1. ass….trimaksih dengan ini sy bisa belar dari anda

  2. terims atas tipsnya sangat bermanfaat sekali bagi saya…….
    selamat berkaya truuuussssssss

  3. Trimakaih ya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *